Paket Trip Bromo

Bersiwata ke gunung bromo, tentunya harus punya beberapa hal yang harus dipersiapkan dengan baik. Nah.. Disini, anda bisa mendapatkan solusi yang tepat agar rencana liburan ke Bromo bisa menarik dan tentunya berjalan dengan baik.

Fasilitas Kami

Berikut Adalah Fasilitas Yang Kami Berikan Untuk Anda.
(Exclude Sewa Kuda, Makan, Tip Driver).

Shulter Car & Jeep
Kami telah menyiapkan shulter car dan jeep untuk perjalan Bromo Trip.
Driver
Driver kami berpengelaman dalam bidangnya.
Bahan Bakar
Semua bahan bakar kami yang sediakan.
Tiket
TNBTS(Sunrise View Point, Bukit Widodaren, Kawah Bromo, Lautan Pasir).
Snack & Mineral
Mendapatkan snack dan air mineral yang telah disediakan

Bromo Private Trip

Apa saja keunggulan yang akan didapatkan dengan memilih layanan Bromo Private Trip dari Mobil Dolan?

Paket Bromo Trip

Berikut paket “Bromo Trip” yang kami tawarkan: